KOGUREDU – Program bimbel ini dirancang khusus bagi siswa kelas 1 SD hingga kelas 6 SD untuk membantu meningkatkan pemahaman siswa terhadap materi belajar di sekolah. Pelajaran yang diajarkan pada program bimbel mencakup, sebagai berikut:
Siswa sekolah nasional: Matematika, Tematik, dan English
Siswa sekolah nasional plus dan internasional: Math, English, Science dan Bahasa Indonesia
Pada program ini siswa dibimbing oleh tutor secara intensif melalui latihan soal tambahan (worksheet) yang terkait dengan kurikulum dari sekolah masing-masing siswa.
Siswa juga dapat berkonsultasi PR, serta merencanakan jadwal belajar untuk persiapan ulangan.